UNM- Universitas Negeri Makassar (UNM) meraih 3 best papers pada kegiatan Multidisiplinary Academic Research International Conference (MARIC) 2019 yang diselenggarakan oleh Kolej Universiti Poly-Tech MARA (KUPTM) Kuala Lumpur.
Citizen
UNM Raih 3 Best Papers di Kuala Lumpur
- Rabu, 11 Desember 2019 10:58
- Humas
- Hits: 86
Jurnal Eralingua Terakreditasi SINTA 2
- Senin, 25 November 2019 10:32
- Humas
- Hits: 339
UNM- Pemberitahuan Hasil Akreditasi Jurnal Ilmiah Periode VI Tahun 2019 oleh Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi telah diumumkan. Jurnal Eralingua yang dikelola oleh Jurusan Pendidikan Bahasa Asing Fakultas Bahasa dan Sastra Universitas Negeri Makassar mendapatkan akreditasi SINTA 2. Prestasi tersebut tentunya sangat membanggakan khususnya bagi Jurusan Pendidikan Bahasa Asing UNM.
Diklatsar XVIII SAR UNM Kukuhkan 26 Anggota Muda
- Rabu, 20 November 2019 08:41
- Humas
- Hits: 213
UNM- Unit Kegiatan Mahasisswa Search And Rescue Univeraitas Negeri Makassar (UKM SAR UNM) kembali melahirkan rescuer baru melalui proses Pendidikan dan Latihan Dasar SAR (Diklatsar) XVIII. Sebanyak 26 orang resmi menyandang status anggota muda setelah dikukuhkan pada penutupan Diklatsar XVIII di Desa Paccekke, Kecamatan Soppeng Riaja, Kabupaten Barru, Minggu (17/11/2019).
KLA Hima Biologi Raih Juara di Ajang Indonesia Menari 2019
- Selasa, 19 November 2019 09:01
- Humas
- Hits: 293
UNM- Kingdom Lab Art (KLA) Himpunan mahasiswa Jurusan Biologi FMIPA UNM berhasil meraih juara pertama dalam ajang Indonesia Menari 2019 yang digelar di Trans Studio Mall Jl. Metro Tanjung Bungan Makassar, hari ini (17/11). Ajang yang dilaksanakan secara serentak dibeberapa kota di Indonesia yakni Jakarta, Bandung, Solo, Semarang, Palembang, Medan, dan Makassar ini berlangsung meriah.
Kopma Almamater UNM Gelar Cooperation Intermediate Training Ke-XVIII
- Senin, 18 November 2019 08:41
- Humas
- Hits: 352
UNM- Koperasi Mahasiswa (Kopma) "Almamater" Universitas Negeri Makassar (UNM) menggelar kegiatan Cooperation Intermediate Training (CIT) Ke-XVIII , bertempat di Malino Kabupaten Gowa , mulai tanggal 15 hingga 17 november 2019. Kegiatan CIT ke XVIII ini mengusung tema "We are cooperation , we are Super entrepreneur" dengan lebih menekankan nilai dan pengembangan kewirausahaan peserta kali ini
More Articles...
- Kolaborasi Sehari Belajar di Luar Kelas bersama Mahasiswa KKN-PPL Terpadu SMP Negeri 3 Polongbangkeng Utara
- DJMTD 2019 LPM Profesi UNM Resmi Ditutup
- Kunjungan Media, Penyiar Prambors Kenalkan Istilah Broadcasting ke Peserta DJMTD 2019 LPM Profesi UNM
- UKM Menwa WM Sat.702 UNM Menutup Kegiatan Bakti Sosial di SMA Negeri 13 Takalar